Pelayanan
Cepat
Produk
Terlengkap
Harga
Kompetitif
Get A Quote

Wide Flange Besi Wide Flange Tahan Api
Anti Rayab
Kuat dan Kokoh
ADD TO CART Rp 12,300/Kg Incl. Taxes From
Wide Flange, Besi Wide Flange

Wide Flange

Wide flange merupakan salah satu bahan material baja yang sangat populer. Besi WF ini banyak diaplikasikan  sebagai bahan konstruksi struktural seperti rangka pembuatan gedung, Jembatan, dll.

Karena hasilnya yang lebih kokoh serta tahan lama, maka banyak sekali yang menggunakan profil ini.
Wide flange memberikan rasa aman bagi pengguna selama diproduksi dari perusahaan yang dipercaya karena kekokohannya.  Besi jenis ini juga memiliki daya tarik dan daya tekan yang kuat.

Di pasaran, Besi Baja WF banyak mempunyai julukan yaitu; besi H, besi IWF, besi HWF, H-BEAM dan besi I, dan untuk beberapa tempat cenderung lebih menggunakan SH, WH dan MH.

Besi Profil ini ada buatan merk anak bangsa, bahkan yang paling dicari oleh orang, yakni brand GG (Gunung Garuda).

Besi jenis ini memiliki berbagai kelebihan, diantaranya;

Kuat

Jika dibandingkan dengan beton, kekuatan besi WF masih lebih tinggi walaupun ukurannya terbilang ringkas, sehingga sangat bermanfaat dalam mengurangi ukuran struktur dan mengurangi beban struktur itu sendiri.

Anti rayap

Anti rayap sehingga konsisten awet hingga bertahun-tahun, cocok untuk berbagai jenis konstruksi bangunan.

Anti Api

Sifat yang tidak mudah terbakar sehingga mengurangi resiko runtuh akibat kebakaran dan tentu saja memberikan rasa aman kepada pemilik bangunan.

Wide Flange, Besi Wide Flange

Kegunaan Besi Wide Flange

Mengenai kegunaannya, besi Wf sendiri sering digunakan sebagai rangka besi pada sebuah bangunan guna memperkokoh bangunan tersebut. Karna sebuah bangunn bergantung bagaimana kekuatan pondasi di bawahnya. Sehingga anda atau si pengguna bangunan akan tetap merasa aman. Selain itu, aplikasinya yang relatif praktis dan efisien membuat anda dapat menghemat pengeluaran anggaran. Namun anda juga perlu memeratikan bahwa anda memilih baja wf berstandar baik atau SNI dan tidak asal memilih.

Besi Wide Flange merupakan salah satu produk unggulan kami. PT Sahabat Ana Grup menyediakan berbagai ukuran berdasarkan panjang, lebar maupun ketebalan yang sesuai dengan kebutuhan anda. Hubungi tim marketing kami sekarang juga untuk mendapatkan info produk dan update harga terbaru atau datang langsung ke kantor kami di JL. DK Jerawat No.31, Surabaya. Kami juga menyediakan berbagai promo setiap bulannya, cek sekarang juga. Untuk mendapatkan produk besi yang berkualitas tinggi dengan harga terbaik di Surabaya, bisa klik di sini.